top of page
Search
admeurotrucksimula

Perintah Dasar Linux

Linux adalah sistem operasi opensource yang mempunyai banyak versi (distro). Pada artikel ini mengacu pada distro Fedora Core. Secara umum distro-distro mempunyai perintah yang sama hanya saja ada sedikit perbedaan pada beberapa distro yang lain. Hal yang perlu diperhatikan adalah bahwa perintah, nama file dan direktori pada Linux bersifat Case-Sensitiv (membedakan huruf besar dengan huruf kecil). Struktur Dasar perintah Linux Struktur dasar perintah linux adalah sebagai berikut : Perintah [pilihan] [argument] Keterangan : 􀂃 Perintah adalah command yang digunakan untuk melakukan suatu aksi tertentu. 􀂃 Pilihan, untuk mengubah atau menambah default tindakan dari perintah 􀂃 Argument, menyatakan obyek yang akan diproses oleh perintah, berupa file atau direktori Tanda kurung siku berarti bagian tersebut bersifat opsional. Administrasi User Perintah ini untuk membuat/menghapus user dan memberi dan menghapus password user. # adduser namauser → untuk membuat user # namauser → memberi password user # userdel namauser → menghapus user # userdel –r namauser → menghapus nama user beserta home direktorinya # passwd –d namauser → manghapus password user #/$ logout → logout user #/$ ctrl+d → logout user Berpindah-pindah Mode Berpindah dari mode grafis ke text Ctrl+Alt+F1 → pindah ke konsole1 Ctrl+Alt+F2 → pindah ke konsole2 Ctrl+Alt+F3 → pindah ke konsole3 Ctrl+Alt+F4 → pindah ke konsole4 Ctrl+Alt+F5 → pindah ke konsole5 Ctrl+Alt+F6 → pindah ke konsole6 Berpindah dari text ke text Alt+F1 Alt+F6 Berpindah dari text ke grafis Alt+F7, bila aktif langsung pada mode text cara mengaktifkan grafis dengan startx. Administrasi Direktori dan File Pindah Direktori #/$ cd namadirektori → berpindah ke nama direktori yang dituju dari direktori induk #/$ cd [path] → berpindah langsung ke direktori yang dituju #/$ cd / → berpindah ke direktori / #/$ cd .. → berpindah ke direktori induk #/$ cd → berpindah ke direktori root Melihat isi direktori #/$ ls → menampilkan isi direktori secara singkat #/$ ls –a → #/$ ls –l → menampilkan isi direktori lengkap dengan informasi file #/$ ll → sama dengan ls –l #/$ ll |more → menampilkan isi direktori per layer/halaman Melihat struktur direktori aktif #/$ pwd → menampilkan path dari direktori aktif Membuat direktori #/$ mkdir namadirektori #/$ mkdir namadirektori namadirektori …. → membuat direktori langsung banyak Mengkopi file #/$ cp namafile /direktori_tujuan Memindah File #/$ mv namafile /direktori_tujuan Rename nama file atau direktori #/$ mv nama_lama nama_baru Menghapus direktori #/$ rmdir namadirektori → menghapus direktori kosong #/$ rmdir –r namadirektori → menghapus direktori beserta isi Membuat dan mengedit file 􀂃 touch → membuat file tanpa isi #/$ touch namafile 􀂃 cat → membuat file #/$ cat namafile ………ketik……… Ctrl+d → untuk save 􀂃 vi → membuat dan mengedit #/$ vi namafile Tekan tombol insert untuk memulai dokumen, tombol esc untuk keluar Untuk menyimpan, setelah esc ketik “:wq” 􀂃 mcedit → membuat dan mengedit #/$ mcedit namafile Tekan F2 untuk save Tekan F10 untuk keluar Membaca device (fdd, hdd, cdd) Baca floppy disk #/$ mount /dev/fd0 /mnt/floppy Struktur dari perintah diatas : [perintah] [device yang diaktifkan] [direktori mountpoint] Atau bisa dengan perintah berikut #/$ mount /mnt/floppy #/$ mount /media/floppy Menghentikan pembacaan #/$ umount /mnt/floppy #/$ umount /media/floppy Membaca CDROM/DVDROM Pembacaan device ini pada dasarnya otomatis, jika tidak menggunakan perintah berikut #/$ mount /mnt/cdrom #/$ mount/media/cdrom Membaca Harddisk Melalui tiga tahap berikut Buat direktori mount point (missal: /mnt/drive_c) Cari posisi hardisk dengan perintah #/$ fdisk –l Lakukan pembacaan dengan #/$ mount /dev/hda1 /mnt/drive_c Melihat manual/help suatu perintah #/$ man namaperintah #/$ man |more namaperintah → menampilkan manual per halaman Informasi login :

1 view0 comments

Recent Posts

See All

Download Firefox Versi 4

Akhirnya Firefox versi terbaru telah dimunculkan, yaitu firefox versi4. Berbeda dengan versi yang sebelumnya, pada versi ini telah...

Menjaga Performance Windows

Untuk menjaga performa windows supaya tetap oke perlu adanya langkah tertentu. Performa windows bisanya dipengaruhi oleh adanya file-file...

Perintah Dasar Linux

Pada saat pertama kali menggunakan UNIK/linux setiap user harus memasuki login dan password. Pada system operasi DOS, setiap user yang...

Comments


Post: Blog2_Post
bottom of page